Semur Pernah Menjadi Makanan Mahal Lho
Hidangan satu ini menjadi makanan mahal. Karena diberi rempah-rempah yang pada masa itu memiliki harga setara logam mulia emas. Sajian semur pun mengalami perkembangan. Hanya orang-orang tertentu yang memakan hidangan tersebut. Meski menjadi makanan penting di kalangan atas, semur baru terdokumentasi dalam buku berjudul Groot Nieuw Volledig Oost-Indisch Kookboek, Pengarangnya JMJ Catenius van der Meyden […]
Semur: Sajian Manis dan Gurih yang Yummy Banget
Bagi orang Betawi, semur adalah hidangan favorit. Tampilannya hitam, karena dominasi kecap yang menyelimuti daging. Ketika digigit, daging tersebut akan terasa empuk. Cita rasanya manis dan gurih berempah. Semur sudah menjadi masakan rumahan di Indonesia yang sangat mudah ditemukan, terutama di wilayah Jawa. Namun, apakah tahu kalau makanan ini ternyata merupakan pembauran dari beberapa tradisi […]
Mereka Menangis Menderita di Saat Idul Fitri Tiba
Jutaan orang larut dalam kebahagiaan berkumpul bersama keluarga, menikmati hidangan lezat tak terhingga, dan tertawa penuh bahagia. Idul Fitri menjadikan mereka larut dalam canda. Namun, suasana itu tak terlihat di Cox’s Bazar Bangladesh, tempat Muslim Rohingya ditampung. Jaber Hossain salah satunya. Saat merayakan Idulfitri pada Rabu (5/6), perasaanya campur aduk. Di satu sisi dia merasakan […]
Hari Pertama Idul Fitri, Taman Mini Diserbu Ratusan Pengunjung
Taman Mini Indonesia Indah berencana menargetkan setidaknya 500 ribu pengunjung pada libur lebaran tahun ini. Hal ini disampaikan oleh Manager Marketing Taman Mini Indonesia Indah, Dwi Atmojo. ” Kita rencananya dari tanggal 5-23 Juni mencapai 500 ribu pengunjung. Tahun lalu kita 400 ribu pengunjung dan tercapai, kita berharap libur lebaran tahun ini bisa tercapai,” Kata […]
Arti Strategis Idul Fitri bagi Bangsa Indonesia
Idul Fitri tahun ini memiliki makna khas bagi masyarakat Indonesia. Hari raya besar ini merupakan momentum untuk memperkuat persaudaraan dan persatuan. Setelah masyarakat terpolarisasi akibat pemilu 2019, mereka dipersatukan kembali dalam bingkai kebangsaan melalui hari kemenangan ini. Makna Fitri bagi Paku Alam X Wakil Gubernur DIY, Paku Alam X, menjelaskan kedatangan Lebaran ini sangat berarti […]