Rabb Umar Pasti Tahu, Meski Umar Tidak Tahu
Disebutkan dalam sirah ‘Umar bin ‘Abdil-‘Azis (Juz 1, hlm 23) tentang kisah Amirul-Mukminin ‘Umar bin Khaththab radhiallahu ‘anhu dengan seorang wanita. Ketika itu Khalifah ‘Umar bin Khaththab radhiallahu ‘anhu memegang tampuk pemerintahan, beliau melarang mencampur susu dengan air. Awalnya, pada suatu malam Khalifah ‘Umar bin Khaththab radhiallahu ‘anhu pergi ke daerah pinggiran kota Madinah. Untuk […]
Suguhan Pemandangan Elok Di Cappadocia
Liburan ke Turki kurang afdol kalau kamu tidak berkunjung ke Cappadocia. Wisata di Cappadocia memang terbilang unik. Pasalnya Kamu bakal disuguhi pemandangan luar biasa yang bikin kamu spechless. Bangunan diisi mayoritas terbuat dari batu yang dipahat dari jaman dulu. Sejarahnya gimana nih? Cappadocia ditermukan dan dibentuk oleh Bangsa Het dari kerajaan Hittites lebih dari 3000 […]
Gelar Konsolidasi, TPP Ingin Perkuat Kualitas Promosi Kesehatan
Pusat Kesehatan Haji Kementerian Kesehatan mengumpulkan Tim Promotif Preventif (TPP) tahun 1440 H/2019 M di Jakarta. Petugas kesehatan haji ini dikumpulkan selama tiga hari sejak 2 – 4 Oktober 2019 dalam agenda pertemuan konsolidasi penguatan TPP. Kepala Pusat Kesehatan, Haji Eka Jusup mengatakan, pertemuan tersebut dilakukan untuk persiapan TPP dalam penyelenggaraan operasional kesehatan haji di […]