Masjid Ibn Thulun di Kairo, Persembahan Dinasti Abbasiyah untuk Mesir

Masjid Ibn Thulun

Masjid Ibn Thulun merupakan salah satu masjid tua yang memukau, baik secara arsitektur maupun kekayaan sejarahnya. Pengunjung dari penjuru dunia datang untuk menikmati keindahannya. Menurut sejarawan Al-Maqrizi, Masjid Ibn Thulun ini mulai dibangun pada tahun 876 Masehi, dan rampung pada 265 Hijriah, atau 878/879 Masehi. Masjid ini merupakan peninggalan dinasti Abbasiyah yang ada di Mesir. […]

Masjid Amr bin Ash Mesir, Masjid Tertua di Benua Afrika

Masjid Amr bin Ash

Masjid Amr bin Ash merupakan masjid tertua di benua Afrika yang hingga kini masih bisa kita kunjungi. Dibangun pada 21 H (642 M), masjid tua ini juga merupakan masjid terbesar ke empat di dunia Islam. Masjid Amr bin Ash berada tempat di jantung kota Kairo Lama, yaitu berdekatan dengan distrik Al-Fakhareen, Kairo, Mesir. Sebelumnya, distrik […]

Kisah Hijrahnya Keluarga Salamah

Abu Salamah bin Abdul Asad menjadi salah satu orang yang pertama dan bergegas menyambut perintah Rasulullah untuk berhijrah ke Madinah. Dirinya pula menjadi orang pertama yang berhijrah dari kekufuran menuju keislaman. Bersama dengan istrinya, Ummu Salam, berasal dari kabilah yang sama, dari Bani Makhzum. Meski mereka memiliki Kedudukan yang mulia sebagai keluarga terhormat di Mekah, […]

Toreh Hasil Positif, Dirjen PHU Launching Buku Manajemen Haji

Predikat baru saja diberikan kepada penyelenggara ibadah haji tahun 2019. Predikat tersebut merupakan hasil indeks kepuasaan haji yang meningkat di angka 85,23 dari sebelumnya yang hanya sebesar 85,23. Hasil positif ini pun membuat Direktorat Jenderal Penyelenggaraan Haji dan Umrah melakukan launching dan bedah buku “Formula 5-3-3 Dalam Manajemen Haji. Buku yang ditulis oleh akademisi UIN […]

‘Dead Sea’ Satunya Laut Dengan Kadar Garam Tertinggi

Siapa di antara kamu yang tak tahu dengan Laut Mati? Laut ini sebetulnya merupakan danau raksasa yang membentang dari Israel, Palestina, dan Yordania. Unikanya, tempat ini memiliki titik di angka 417,5 meter di bawah permukaan lautpermukaan laut menjadikannya laut atau danau dengan titik terendah di bumi. Alhasil laut mati atau dead sea merupakan salah satu […]

Indeks Kepuasan Haji 2019 Naik Menjadi Sangat Memuaskan

Indeks Kepuasaan Haji

Indeks Kepuasan Haji 2019 naik 0,68 poin menjadi 85,91 atau menjadi sangat memuaskan. Sebelumnya, pada IKHJI 2018 lalu berada di angka 85,23. Indeks Kepuasan Haji 2019 ini melebihi target yang telah ditentukan oleh Kementerian Agama RI pada Rakernas 2019, yang hanya sebesar 85,30. “Indeks Kepuasan Jemaah Haji Indonesia (IKJHI) 1440H/2019M naik menjadi 85,91 dan masuk […]