Museum Topkapi, Mengenal Rasul Lewat Barang Pribadi Beliau
Museum Topkapi di Istanbul, Turki, Anda bisa melihat dengan mata kepala sendiri petapa barang-barang pribadi Rasulullah masih terjaga dengan baik. Bahkan, ada bagian dari tubuh Rasul seperti rambut dan gigi beliau. Museum Topkapi ini berada di kompleks Istana Topkapi yang dibangun pada tahun 1470, pada masa Sultan Mehmet dari Dinasti Usmaniyah. Pada 1924, istana ini […]
Abdullah bin Masud, Sahabat Pembawa Sendal Nabi Bersuara Merdu
Abdullah bin Masud merupakan salah satu sahabat Nabi yang terkenal paling merdu saat membaca Al Quran. Sahabat yang badannya kurus, pendek dan berkulit sawo matan ini dikenal sebagai pribadi yang santun, lembut, cerdan serta sering berpakaian rapi. Selain itu, Abdullah bin Masud yang dilahiran oleh seorang ibu bernama Ummu Abd bint Abdu Wuddi bin Suwi […]
Mantan Menteri Agama Diperiksa KPK Soal Dana Haji dan Gratifikasi
Mantan Menteri Agama RI Lukman Hakim Saifudin diperiksa oleh KPK terkait dana penyelenggaraan haji dan dugaan gratifikasi. Menurut juru bicara Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Febri Diansyah, pemeriksaan terhadap mantan Menteri Agama yang lalu itu berkaitan dengan klarifikasi lanjutan dari penyidik terkait dua kasus tersebut. “Penyelidikannya terkait dengan pengelolaan haji di Kementerian Agama dan juga dugaan […]
Rencana BPKH Membawa Daging Hewan Dam Haji ke Indonesia
Rencana terkait daging dari pembayaran dam akan dibawa masuk ke Indonesia dicuatkan Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH). Untuk prosesnya sendiri, nantinya pengemasan dengan cara membuat ukuran kecil. Diungkapkan Kepala BPKH Anggito Abimanyu, bahwa sebelumnya daging kambing dari pembayaran dam tidak dibagikan ke kaum dhuafa di Indonesia karena belum ada izin impor. Padahal, seharusnya jamaah […]
Kalimat yang Diajarkan Rasulullah Ketika Sakit
Terdapat sebuah hadits diriwayatkan dari Abu Hurairah, dia berkata, “Suatu ketika saya keluar bersama Rasulullah shalallahu alaihi wasallam, pada saat itu, tangan beliau saya pegang atau tanganku dipegang beliau. Kemudian, kami jumpai seorang laki-laki yang berpakaian compang-camping.” Rasulullah, “Wahai fulan, apa yang telah terjadi sehingga aku menyaksikanmu seperti ini?” Beliau melanjutkan ucapannya, “Wahai fulan, maukah […]
Qatar Negara Timur Tengah Dengan Teluk Terkaya
Qatar menjadi negara Timur Tengah dengan Teluk Terkaya yang membuat tempat ini menjadi destinasi Impian para wisatawan. Para wisatawan mancanegara ini digoda dengan kekayaan, keindahan dan budaya yang dimilikinya. Adapun beberapa tourist attraction yang harus disambangi oleh para traveler, ketika memutuskan untuk menghabiskan waktu liburan di Qatar. Destinasi wisata seperti Katara Mosque yang berada di […]