Beri Pelayanan Buruk, 10 Travel Umrah Kena Denda Rp 192,6 Juta
Kementerian Haji dan Umrah Arab Saudi menjatuhkan denda kepada 10 perusahaan umrah karena dinilai gagal memberikan layanan yang layak bagi para jamaah umrah. Melansir dari Saudi Gazette, Selasa (26/4/2022), atas kegagalan itu, Pemerintah Saudi menjatuhkan sanksi denda kepada 10 perusahaan umrah tersebut sebesar 50 ribu riyal atau setara Rp 192,6 juta. Kementerian Haji dan Umrah […]
Garuda dan Saudi Airlines Ditetapkan Sebagai Maskapai Haji Indonesia 2022
Maskapai penerbangan Garuda Indonesia dan Saudi Airlines resmi ditetapkan sebagai angkutan calon jemaah haji Indonesia menuju Arab Saudi pada musim haji 2022. “Maskapai yang akan digunakan (Garuda Indonesia dan Saudi Airlines) alhamdulillah sudah sepakat dengan harga yang ditawarkan,” kata Direktur Jenderal Penyelenggaraan Haji dan Umrah (PHU) Kementerian Agama Hilman Latief mengutip di laman resmi PHU […]
Sebaran Kuota Haji 2022 Per Provinsi, Jawa Barat Penyumbang Terbanyak
Pemerintah Arab Sudi mengeluarkan kuota Haji 2022 untuk Indonesia yaitu sebanyak 100.051 orang. Kuota tersebut kemudian disebarkan ke seluruh provinsi di Indonesia. Melalui surat Keputusan Menteri Agama Nomor 405 tahun 2022, Kementerian Agama itu menjadi pedoman penyediaan layanan jamaah haji Indonesia 2022. “Keputusan ini selanjutnya akan menjadi pedoman dalam melakukan finalisasi penyediaan layanan jemaah haji […]