Kubah Hijau Masjid Nabawi Sebagai Penanda Makam Orang Paling Suci di Dunia

Kubah Hijau Masjid Nabawi sebagai penanda makam orang paling suci di dunia

Masjid Nabawi adalah masjid paling penting kedua bagi umat Islam setelah Masjidil Haram. Masjid ini memiliki nilai sejarah sangat tinggi dan terus menjadi destinasi utama bagi jamaah haji dan umroh. Masjid ini memiliki arsitektur yang idan dan megah, sekaligus unik, khususnya pada desain kubahnya yang berwarna hijau. Kubah berwarna hijau tersebut, sebagai penanda bahwa di […]

Pemerintah Saudi Tetapkan Lima Hari Libur Nasional Idul Fitri Tahun 2024

Raja Salman mengundang 1.000 tokoh muslim dunia mengerjakan umroh gratis

Raja Arab Saudi Salman bin Abdulaziz Al Saud memimpin rapat kabinet yang membahas berbagai isu yang tengah berkembang baik dalam dan luar negeri, termasuk membahas masa libur Hari Raya Idul Fitri. Dari rapat kabinet Arab Saudi yang dipimpin langsung oleh Raja Salam, menetapkan bahwa masa libur Hari Raya Idul Fitri tahun 2024 adalah maksimal lima […]

Kuota Haji Indonesia Berpotensi Meningkat Dua Kai Lipat pada 2030

Kuota Haji Indonesia Berpotensi Meningkat Dua Kali Lipat

Arab Saudi berencana mengurangi ketergantungan terhadap minyak bumi dengan cara mengembangkan potensi sektor lain seperti pariwisata, pendidikan, layanan publik dan lain sebagainya. Rencana tersebut dituangkan pada Visi Saudi 2030. Rencana meningkatkan kunjungan pariwisata tersebut termasuk kunjungan pariwisata berbasis religi terutama dalam hal kunjungan haji dan umroh. Dengan begitu, kuota haji dan umroh bakal ditingkatkan secara […]