Hanya Ingin Shalat, Apakah Tetap Bayar Tiket Masuk Hagia Sophia?
Siapa yang tak mau berkunjung ke Turki? Negara yang menyimpan banyak peninggalan sejarah Islam ini telah menjadi destinasi favorit orang Indonesia, khususnya mereka yang sedang mengerjakan ibadah umroh. Bisanya, wisatawan dari Indonesia melengkapi perjalanan umrohnya dengan singgah terlebih dahulu ke Turki. Kalau tidak begitu, jamaah juga biasanya berkunjung setelah mengerjakan umroh. Salah satu peninggalan sejarah […]
5 Masjid Bersejarah di Madinah Selain Masjid Nabawi, Jamaah Wajib Berkunjung
Sudah berada di Kota Madinah, tujuan utama umat muslim saat mengerjakan ibadah umroh adalah Masjid Nabawi dan Gunung Uhud. Dua tempat ini memang sudah tidak asing lagi para jamaah. Masjid Nabawi, terkenal karena kesuciannya. Ini masjid paling diagungkan bagi umat Islam setelah Masjidil Haram di Kota Makkah. Terlebih, di dalamnya terdapat Makam Nabi Muhammad SAW. […]