Tips Agar Jamaah Haji Tidak Kelelahan dan Lemas Setelah Penerbangan Panjang
Tim Kesehatan Klinik Bandara King Abdul Aziz dari panitia haji Indonesia memberikan tips agar jamaah calon haji tidak mengalami kelelahan setelah penerbangan panjang dari tanah air. Diketahui, hingga Kamis (30/5/2024), sebanyak 338 kelompok terbang (kloter) telah tiba di Tanah Suci. Dari keseluruhan kloter tersebut, terdapat sebanyak 131.000 jamaah haji dari Indonesia. Jumlah jamaah haji Indonesia […]
Landasan PBNU Putuskan Status Gunakan Visa Non-Haji Tetap Sah, Tapi….
Pengurus Besar Harian Syuriyah Nahdlatul Ulama (PBNU) memutuskan bahwa peserta haji yang menggunakan visa non-haji hukumnya tetap sah, tetapi cacat hukum dan berdosa. Keputusan mengenai hukum haji menggunakan visa non-haji ini adalah salah satu hasil musyawarah Pengurus Besar Harian Syuriah NU yang dilaksanakan pada 28 Mei 2024 di Jakarta. “Musyawarah Pengurus Besar Harian Syuriyah memutuskan […]