Umrah Dibuka Untuk Indonesia Karena Penanganan Covid-19 Membaik
Di lansir dari republika.com — Wakil Menteri Agama Zainut Tauhid Sa’adi mengatakan akses umrah dibuka oleh Kerajaan Arab Saudi, karena penanganan Covid-19 di Indonesia menjadi semakin baik. Pertama, kata dia, melalui pembahasan yang cukup lama dan intens melalui lobi, baik pada level menteri luar negeri, menteri agama, dan juga menteri kesehatan. “Dan kedua, karena perkembangan […]
Apa itu TFA Manasek?
TFA Manasek adalah perusahaan nasional yang telah memiliki pengalaman yang lama dalam handling jamaah haji-umrah dan paket wisata Timur Tengah. Kami telah lama menjalin kerjasama dengan biro-biro haji-umroh nasional dengan reputasi yang terus meningkat. Biro-biro perjalanan terkemuka nasional telah lama mempercayakan handling jamaahnya di tanah suci kepada kami, karena kami memahami Arab Saudi namun […]
Islam di Mesir, Al-Azhar Park, Miniatur Kejayaan Masa Lalu
Islam di Mesir Duduk-duduk di tengah hamparan bukit yang hijau sambil menyeduh segelas teh, tentu bukan hal mahal di Indonesia, namun jika ini di Mesir, yang terkenal dengan udara panas dan gurun pasir, tentu hal ini menjadi sangat mahal harganya. Hamparan rumput di perbukitan Al-Azhar Park, yang berlokasi di jalan Salah Salim, Kairo ini merupakan […]
Umrah Digital vs Manual, Siapa Bertahan?
Era digital telah membawa pengaruh baru pada bisnis perjalanan umrah/haji. Ketua Umum Syarikat Penyelenggara Umrah Haji Indonesia (Sapuhi), Syam Resfiadi, mengatakan persaingan antara penyelenggara umrah berplatform konveebsional dan digital akan sangat ketat. Apabila pemerintah membuka pintu regulasi pelaku e-commerce untuk turut serta menjadi tempat penjualan tiket dan paket untuk umroh tentu akan menggulung bisnis umroh […]
TFA Sukses Manjakan Driver Grab di Tanah Suci
Perusahaan startup raksasa Grab telah menghadiahkan Umrah gratis kepada mitra driver berprestasi. engan mengusung program ‘Rezeki Umrah Bersama GrabBike’ yang dipersembahkan untuk mitra pengemudi GrabBike di tujuh kota di Tanah Air meliputi Jakarta, Bandung, Medan, Surabaya, Makassar, Yogyakarta dan Semarang. Grab memberangkatkan 200 mitra pengemudi GrabBike terpilih yang ditentukan berdasarkan tingkat performa dan kualitas pelayanan […]
Rahasia Iblis Ketika Bertemu Rasulullah
Ada kisah bertemunya Iblis dengan Nabi Muhammad SAW. Perintah pertemuan itu langsung dari Allah SWT melalui Malaikat agar Iblis menjawab semua hal yang ditanyakan Rasullah. “Wahai iblis, Allah Yang Maha Mulia dan Maha Besar memberi perintah agar engkau menghadap Rasulullah SAW,” tutur Malaikat. “Hendaklah engkau buka segala rahasiamu, engkau jawab dengan sebenar-benarnya dan apapun yang […]
Kisah Wanita Pezina Yang Masuk Surga Hanya Karena menolong Anjing
Pada kitab hadits Muslim, terdapat kisah wanita pendosa yang amal kecilnya diterima hingga membuatnya masuk surga. Sungguh sifat rahman dan rahim Allah lebih besar jauh melebihi besarnya dosa siapapun di dunia ini. “Ada seorang wanita pezina melihat seekor anjing di hari yang panasnya begitu terik. Anjing itu menngelilingi sumur tersebut sambil menjulurkan lidahnya karena kehausan. […]
Akhir Kisah Kaum Sombong Yang Melewati Batas
Dalam al-Qur’an telah disebut kaum Iram, bangsa terpandang masa lalu yang tinggal di bangunan bertiang tinggi yang kemegahannya tak pernah ada sebelumnya. Syaddad bin Aad adalah keturunan seorang raja bernama Aad, pemimpin besar pada masa itu. Syaddad memiliki ambisi membangun sebuah kota yang dinamai bernama Iram. Proyek ini kemudian diwujudkannya dengan mempekerjakan ribuan pekerja dalam […]
Kisah Nu’aim, Penghancur Koalisi Perang Ahzab
Perang Ahzab atau perang Khandaq adalah perang penting yang membuat umat Islam mendapat kedudukan lebih kuat dan strategis dalam konstalasi politik suku Arab. Perang antara 3.000 muslim melawan koalisi kaum kafir berkekuatan 10.000 personil ini terjadi selama 27 hari, pada tahun 627 M ini. Salah satu kisah penting yang menjadi salah satu kunci kemenangan umat […]