Destinasi Nusantara

Festival Tambora Tingkatkan Kunjungan Wisatawan Ke Pulau Sumbawa

Festival Tambora akan menjadi daya tarik wisatawan ke NTB. Masyarakat dunia akan beramai-ramai mendatangi Sumbawa untuk menyaksikan acara unik itu.

Kepala Dinas Pariwisata Nusa Tenggara Barat Lalu Moh Faozal mengatakan Festival Pesona Tambora yang diselenggarakan 1-11 April 2019 meningkatkan kunjungan wisatawan ke Pulau Sumbawa.

“Dari tahun ke tahun kunjungan wisatawan, khususnya menuju Gunung Tambora meningkat 30-40 persen. Tahun 2018 kita mencatat 1.700 pendaki menaiki Gunung Tambora,” ungkapnya di Mataram, beberapa waktu lalu.

Page: 1 2 3

Nasrul

Recent Posts

Hegrah Al Ula, Saksi Bisu Kebeneran Kisah Nabi Salih dan Kaum Tsamud

Hegrah Al Ula, atau Madain Salih merupakan situs arkeologi di tengah padang pasir di wilayah…

2 months ago

Langkah Pemerintah Pakistan Kurangi Jumlah Pengemis di Arab Saudi

Keberadaan pengemis di Arab Saudi semakin memprihatinkan. Menurut laporan, sebanyak 90 persen pengemis yang ada…

2 months ago

7 Tempat Doa Mustajab di Makkah, Dengan Niat Ikhlas Insyaallah Terkabul

Tanah Suci Makkah adalah tempat paling mulia untuk memanjatkan doa kepada Allah SWT karena di…

2 months ago

Begini BPS Melakukan Survei Kepuasan Jamaah Haji 2024, Independen Tidak?

Penyelenggaraan ibadah haji 2024 terbilang cukup sukses, bahkan sangat memuaskan menurut catatan Badan Pusat Statistik…

2 months ago

7 Julukan Kota Makkah dan Asal Usul Penamaannya

Setidaknya ada 7 julukan bagi Kota Makkah. Kota yang paling suci bagi umat Islam ini…

2 months ago

Dituding Mangkir dari Panggilan Pansus Haji, Ini Kegiatan Menag di Perancis

Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas dituding mangkir dari panggilan Pansus Angket Haji DPR dengan…

2 months ago