Tingkatkan Keamanan, Pemkab Perkuat Pengawasan Wisata Pantai Garut
Membuat nyaman pengunjung saat momentum wisata di Pantai Garut adalah keharusan, sehingga mereka menikmati tempat wisata. Dengan merasa nyaman, mereka akan terkesan dan menceritakan pengalaman perjalanannya kepada khalayak. Citra pariwisata tersebut akan melambung dan mengundang wisatawan berdatangan. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Garut menyatakan siap meningkatkan optimalisasi pengawasan di obyek wisata pesisir. Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan […]
Waw Tulip Berasal dari Asia? Baca 5 Wisata Kazakhstan yang Mempesona
Kazakhstan dan indonesia memiliki hubungan yang dimulai dengan pengakuan proklamasi kemerdekaan Republik Kazakhstan oleh Indonesia pada 16 Desember 1991. Lalu pada 2 Juni 1993, Indonesia dan Kazakhstan seara resmi membentuk hubungan diplomatik. Kazakhstan dikenal sebagai negara dengan populasi Muslim yang besar yaitu sekitar 70 persen,negara ini juga memberikan tempat wisata ziarah untuk umat Islam seperti […]
Destinasi Wisata Palestina Yang Jarang Terekspos Tapi Memukau Para Wisatawan
Pernah jadi tempat berdirinya kiblat pertama umat muslim, Palestina menjadi salah satu negara Timur Tengah yang menyimpan begitu banyak sejarah seputar peradaban Islam. Palestina adalah sebuah Negara yang terletak di kawasan Timur Tengah, Ibukota Negara ini bernama Ramallah. Palestina juga sebuah Negara muslim yang saat ini masih berada dibawah bayang-bayang dominasi Israel. Palestina tak pernah […]
Tips Jitu Buat Kamu Yang Mau Jadi Travel Vlogging Keren
Saat ini banyak orang yang tertarik akan Travel Vlogging atau membuat blog video ketika traveling. Membuat travel vlog yang berkualitas tak selalu mudah, apalagi buat pemula. Apa sih arti vlogger ? Apa sih vlogging ? Vlogging adalah Video-Blogging, atau vidblogging, yang Memiliki makna aktivitas ngeblog yang lebih menitikbertakan pada membuat content video diluar aktivitas ngeblog […]
Harus Ada Strategi untuk Memaksimalkan Potensi Wisata Sumatera Barat
Bank Indonesia menilai potensi pariwisata Sumatera Barat belum dimanfaatkan maksimal. Sebab daya tarik yang ada belum menarik wisatawan untuk datang. Contohnya seperti keindahan alam, kelezatan makanan, dan infrastruktur yang terbangun, Dari target kunjungan wisman yang ditetapkan oleh Kementerian Pariwisata 2018 sebesar 75.000 orang, hanya tercapai 72,5 persen. Selain itu, rata-rata pertumbuhan layanan umum transportasi dan penyediaan […]
Pariwisata Jadi Kunci Pertumbuhan Perekonomian Sumatera Barat
Sumatera Barat mempunyai modal yang kuat untuk membangun sektor pariwisata. Sebabnya, provinsi ini telah berhasil meraih predikat world’s best halal culinary destination dan world’s best halal destination pada gelaran world halal tourism award 2016 di Abu Dhabi. Tak hanya itu, pesona alamnya yang hijau, ditambah gemericik air pegunungan dan biru air laut di sekitarnya, semakin […]
Explore Sumatera, Kepoin Yuk Destinasi Wisata Yang Lagi Viral
Traveling luar kota atau luar pulau biasanya lebih enak naik pesawat atau kereta api. Tujuannya menghemat waktu dan tenaga. Tapi, sebagian orang lebih memillih naik mobil. Selain lebih fleksibel, naik mobil saat traveling antarkota atau antarpulau bisa memberikan pengalaman yang tak biasa. Sumatera menjadi tempat paling seru untuk dijelajahi dengan menggunakan mobil pribadi. Jika kamu […]
Yuk, Coba Wisata Kuliner Halal Dunia!
Bagi kamu umat muslim yang ingin liburan ke luar negeri pastinya sering bertanya-tanya tentang destinasi yang ada di tempat tersebut. Terutama Kamu yang mempermasalahkan tentang makanan halal yang ada di sana. Salah satu yang menjadi kerisauan turis muslim ketika berencana berpelesir ke kawasan Eropa. Wajar saja, muslim bukanlah populasi mayoritas di negara-negara Eropa sehingga ketersediaan makanan […]
Dukung Pariwisata, Hilton akan Bangun Hotel Termegah di Saudi
Hilton akan menunjukkan komitmennya mendukung pariwisata Saudi. Hal itu dilakukannya dengan membangun hotel termegah di negeri tempat dua Tanah Suci berada. Namanya Hilton Garden Inn. Letaknya di King Abdul Aziz Road. Bangunan ini akan memiliki 1.560 kamar. Ada restoran, pusat bisnis, ruang multifungsi, dan ruang rapat. Para tamu memiliki akses ke pusat bisnis dan kebugaran […]